Skip to main content

9 Keistimewaan Indonesia Dimata Internasional



1.Di singapura, gamelan menjadi mata pelajaran wajib di sekolah dasar pada hampir sebagian wilayahnya.




2.Pabrik/manufaktur Mattel (boneka Barbie USA) hanya ada 2 di dunia. Pabrik pertama berada di China dan lainnya di Jababeka, Cikarang, Jawa Barat.




3.Motor GP, Produsen Honda menggunakan jargon ”One Heart” (Honda Indonesia) yang terpasang di motor balapnya, Yamaha juga membubuhi jargon ”Semakin di Depan” di baju balapnya. Walaupun motor Jepang, tapi Semua produksinya dilakukan di Indonesia.





4.Biji kopi luwak adalah biji kopi termahal di dunia, dan produsennya adalah Indonesia.



5.Sepatu Adidas bekerja sama dengan salah satu perusahaan sepatu Indonesia dan merupakan satu-satunya perusahaan sepatu yang dipercaya oleh Adidas untuk memproduksi Football Shoes di seluruh dunia.



6.Kacang dua kelinci (PT Dua Kelinci), menjadi sponsor Real Madrid.



7.Indofood merupakan produsen mie instan terbesar di dunia.



8.Tas Bagteria made in Indonesia telah dijajakan di berbagai  mall-mall kelas atas di 32 negara di seluruh penjuru dunia. Public figure dunia yang mengenakan produk ini salah satunya adalah Paris Hilton.



9.Menara Kuala Lumpur ternyata dirancang oleh putra Indonesia, Ir.Achmad Murdijat alumni ITB.







source : terselubung.blogspot.com

Comments